PERILAKU PERMINTAAN DAGING BROILER OLEH RUMAHTANGGA DI WILAYAH PERKOTAAN KOTA PADANG
No Thumbnail Available
Date
2014-03-07
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku permintaan terhadap dagr^g broiler oleh
rumahtangga di wilayah perkotaan Kota Padang. Penelitian ini memakai pendeka'tan elonometrika yaitu
dengan membangun model fungsi permintaan untuk komoditas dugi.g broiler dengan memakai data primer
berupa data cross section. objek penelitian adalah rumahtangga yang mengkoruumsidaging broiler di wilayah
perkotaan- Kota. Padang. Pengambilan data primer dilakukan pada bulan juli 2009. Hasil penelitian
menunjukkan; 1) permintaan rumahtangga di wilayah perkotaan Kota padang terhadap duging broiler
dipengaruhi oleh harga daging broiler itu sendiri dengan nilai elastisitas harga sebisar -4.19, harga telur ayam
ras dengan nilai elastisitas silang sebesar 1.34, pendapatan rumahtangga dengan nilai elastisitas pendapatan
sebesar 0,62, jumlah anggota rumahtangga dan umur ibu rumahtangga.tingkat pendidikan ibu rumahtangga
tidak signifikan pengaruhnya terhadap konsumsi daging broiler rumahtangga wilayah perkotaan Kota padang
Description
Keywords
perilaku permintaan, daging broiler, konsumen rumahtangga, nilai elastisitas