PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) DALAM TATANAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TERHADAP HAS IL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 21 PEKANBARU

dc.contributor.authorYuanita, Putri
dc.contributor.authorAngraini, Rini Dian
dc.contributor.authorHasanah, Syafdanita
dc.contributor.authorSurya, Resi Fitriani
dc.date.accessioned2015-01-20T02:21:55Z
dc.date.available2015-01-20T02:21:55Z
dc.date.issued2015-01-20
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas pembelajaran dengan pendekatan Realistic Mathematic Education (RME) dalam tatanan model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VII SMP Negeri 21 Pekanbaru. Bentuk penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen yang merupakan penelitian dengan Posttest-Only Design With Nonequivalent Groaps yang termasuk Quasi Experimental Design . Penelitian ini dilaksanakan pada dua kelas VII SMP Negeri 21 Pekanbaru yaitu satu kelas eksperimen dan satu kelas kontrol. Sampel pada penelitian ini adalah siswa-siswa kelas VII dan dua kelas yang dipilih secara acak sederhana dengan terlebih dahulu melakukan uji homogenitas varians terhadap nilai ulangan semester ganjil siswa kelas VII tahun ajaran 2012/2013. Hasil penelitian ini menunjukkan setelah diterapkan pendekatan pembelajaran RME dalam tatanan model pembelajaran kooperatif terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang diajar dengan pendekatan RME dengan hasil belajar siswa yang belajar dengan model pembelajaran konvensional dimana terjadi nya peningkatan hasil belajar siswa yang belajar dengan pendekatan RME dalam tatanan pembelajaran kooperatif. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan adanya terdapat efektivitas pendekatan pembelajaran RME dalam tatanan model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar matematika siswa.en_US
dc.description.sponsorshipLEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS RIAUen_US
dc.identifier.otherwahyu sari yeni
dc.identifier.urihttp://repository.unri.ac.id/xmlui/handle/123456789/6616
dc.language.isootheren_US
dc.subjectPendekatan Realistic Mathematic Education (RME)en_US
dc.subjectmodel pembelajar kooperatifen_US
dc.subjecthasil belajar matematikaen_US
dc.titlePENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) DALAM TATANAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TERHADAP HAS IL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 21 PEKANBARUen_US
dc.typeUR e-Researchen_US

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 11
No Thumbnail Available
Name:
cover.pdf
Size:
2.39 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
cover
No Thumbnail Available
Name:
halaman pengesahan.pdf
Size:
738.77 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
PENGESHAN
No Thumbnail Available
Name:
kata pengantar dan daftar isi.pdf
Size:
1.72 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
daftar isi
No Thumbnail Available
Name:
abstrak.pdf
Size:
716.55 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
abstrak
No Thumbnail Available
Name:
bab 1.pdf
Size:
7.66 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
pendahuluan
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: