Aplikasi Beberapa Dosis Tricho-Kompos Terformulasi Sebagai Pemacu Pertumbuhan Semai Acacia Crassicarpa Pada Medium Gambut

dc.contributor.authorMardhiansyah, M
dc.contributor.authorRosmimi
dc.date.accessioned2015-03-23T03:02:07Z
dc.date.available2015-03-23T03:02:07Z
dc.date.issued2015-03-23
dc.description.abstractTujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian Tricho-kompos terformulasi terhadap semai Acacia crasicarpa pada medium gambut dan mendapatkan dosis tricho-kompos terformulasi yang terbaik untuk meningkatkan pertumbuhan semai Acacia crasicarpa. Penelitian ini dilakukan secara eksperimen menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) yang terdiri dari 5 perlakuan dan 4 kali ulangan. Setiap ulangan terdiri atas 2 sampel percobaan. Total semai berjumlah 40 . perlakuan terdiri dari tanpa pemberian Tricho-kompos terformulasi (T0), pemberian Tricho-kompos terformulasi 25 g/polybag (T1), pemberian Tricho-kompos terformulasi 50 g/polybag (T2), pemberian Tricho-kompos terformulasi 75 g/polybag (T3), pemberian Tricho-kompos terformulasi 100 g/polybag (T4). Untuk mengetahui pengaruh antar perlakuan dilakukan uji analisis ragam yang dilanjutkan dengan uji jarak berdanda duncan pada taraf 5%. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemberian tricho-kompos terformulasi pada medium gambut dapat memacu pertumbuhan semai Acacia crasicarpa. Untuk hasil terbaik ditunjukkan pada aplikasi dosis 100 g/ polybag yang mampu meningkatkan pertumbuhan tinggi semai (35,71 cm), diameter semai (2,00 mm), dan Berat kering semai (12,31 gr).en_US
dc.description.sponsorshipSEMINAR NASIONAL DAN RAPAT TAHUNAN DEKAN BIDANG ILMU PERTANIAN BKS-PTN WILAYAH BARAT TAHUN 2014en_US
dc.identifier.isbn978-602-72006-0-9
dc.identifier.otherwahyu ari yeni
dc.identifier.urihttp://repository.unri.ac.id/xmlui/handle/123456789/6883
dc.language.isoenen_US
dc.subjectAcacia crasicarpaen_US
dc.subjectgambuten_US
dc.subjectTricho-Komposen_US
dc.titleAplikasi Beberapa Dosis Tricho-Kompos Terformulasi Sebagai Pemacu Pertumbuhan Semai Acacia Crassicarpa Pada Medium Gambuten_US
dc.typeUR-Scientific Work Lectureren_US

Files

Original bundle
Now showing 1 - 3 of 3
No Thumbnail Available
Name:
1.kulit3.pdf
Size:
204.44 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
cover
No Thumbnail Available
Name:
2.daftar isi3.pdf
Size:
172.13 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
daftar isi
No Thumbnail Available
Name:
3.3.isi 3.pdf
Size:
1.12 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
artikel
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description:

Collections