Pengaruh Temperatur Dan Waktu Anil Terhadap Perubahan Sifat Mekanik Dan Tekstur Pada Lembaran Plat Baja

No Thumbnail Available

Date

2015-03-16

Authors

Journal Title

Journal ISSN

Volume Title

Publisher

Abstract

Telah dilakukan laku panas ahil pada lembaran kerja baja kaibon sangat rendah (ultra low carbon) dari tingkat reduksi dingin berbeda, yaitu 77% (ketebalan ± 0,6 mm) dan 73% (ketebalan ± 0,7 mm) dengan memvariasikan temperatur anil. Temperatur anil yang divariasikan, yaitu : 600, 650, 700, 750, 800 dan 850 °C dan waktu tahan tetap yaitu 10 jam. Pacta lembaran baja 77% reduksi dingin juga dilakukan anil dengan waktu tahan yang divariasikan, yaitu 1,4,7 dan 10 jam, sedangkan temperatur anil tetap yaitu 700°C. Ilasil penclitian menunjukkan adanya penurunan kekerasan dan kekuatan pada kedua jenis lembaran baja serta peningkatan keuletan, dengan bertambahnya temperatur anil dan waktu tahan. Sifat mampu bentuk yang ditentukan dari harga koefisien pengcrasan regang (n) mengalami peningkatan dengan bertambahnya temperatur anil dan waktu tahan. Kliusus sifat mampu bentuk yang ditentukan oleli harga r juga meningkat dengan bertambahnya temperatur anil dan waktu tahan, telapi pada kondisi anil dimana temperatur anil 850°C dan waktu tahan 10 jam harga r turun.

Description

Keywords

Temperatur Dan Waktu Anil, Sifat Mekanik Dan Tekstur

Citation