2. Physics

Browse

Recent Submissions

Now showing 1 - 1 of 1
  • Item
    FISIKA BUMI (Volume 1)
    (2018-02-26) Islami, Nur
    Bumi berputar pada porosnya (Rotation: Rotasi) memerlukan waktu selama 24 jam (23 jam, 56 menit, 4 detik). Perputaran bumi ini mengakibatkan adanya perbedaan bacaan gaya tarik gravitasi bumi di semua tempat berdasarkan perbedaan lintang (Latitude), selain akibat adanya perbedaan distribusi massa di bawah permukaan. Sumbu perputaran bumi tidak tegak lurus terhadap bidang edar bumi (eliptical plane). Sudut antara garis katulistiwa dengan bidang edar bumi adalah 23,50. Hal ini mengakibatkan adanya perbedaan intensitas cahaya matahari yang diterima oleh permukaan bumi di berbagai tempat dan di berbagai waktu. Kemiringan sumbu rotasi ini juga mengakibatkan adanya perbedaan lamanya siang dan malam di berbagai tempat pada waktu waktu tertentu. Pada Bab I ini akan di bahas tentang peredaran Bumi mengelilingi matahari dan berbagai implikasi terhadap kehidupan di Bumi, namun sebelum itu akan di diskusikan sistem koordinat bumi dan penggunaan google earth dalam mempelajari navigasi lokasi pada permukaan bumi