REP-Science and Education

Browse

Recent Submissions

Now showing 1 - 6 of 6
  • Item
    Perilaku Asam-asam Organik Pada Tanah Gambut Yang Diberi Fly ASh( Abu sisa Bioler Pabrik Pulp)
    (2012-10-23) Rini
    Hasil analisis terhadap tanah gambut menunjukkan bahwa gambut mempunyai pH 3,5 miskin unsur hara makro dan mikro, bersifat kering tak balik yang disebabkan oleh keberadaan dan perilaku asam-asam organik, fly ash menujukkan bahwa fly ash memiliki pH 11 dan mengandung berbagai unsur hara makro dan mikro dalam jumlah yang bervariasi untuk pertumbuhan tanamam seperti K, Ca, Mg, N, P dan lain-lain.
  • Item
    Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Model Sekolah Binaan (MSB)
    (2012-10-22) Caska
    Model pengembangan sekolah binaan merupakan program kemitraan antara perguruan tinggi, Pemerintag Daerah, dan Sekolah yang menjadi sasaran Pembinaan.
  • Item
    Model Pengembangan Daerah Tertinggal Dalam Upaya Percepatan Pembangunan Ekonomi Pedesaan di Kabupaten Kepulauan Meranti Provinsi Riau
    (2012-10-22) Syahza, Almasdi
    Pelaksanaan pembanguna di daerah selama ini belum mampu untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat terutama yang berdiam di daerah pesisir. Akibatnya timbul daerah-daerah tertinggal yang miskin dan terbelakang. salah satu kabupaten yang merasakan ketimpangan dan banyaknya daerah tertinggal adalah kabupaten kepulauan Meranti.Sebagian besar dari desa yang ada yakni sebanyak 59 desa (80,82%) merupakan desa tertinggal.
  • Item
    Paradigma Baru: Pemasaran pProduk Pertanian Berbasi Agribisnis Di Daerah Riau
    (2012-10-22) Syahza, Almasdi
    Pengembangan sektor pertanian di Riau dalam arti luas harus diarahkan kepada sistem agribisnis dan agroindustri karena pendkatan ini akan dapat meningkatkan nilai tambah sektor pertanian, yang pada hakikatnya dapat meningkatkan pendapatan bagi pelaku-pelaku agribisnis dan agroindustri di daerah. Pengembangan sektor pertanian masih ditemui beberapa kendala, terutama dalam pengembangan sistem pertanian yang berbasiskan agribisnis dan agroindustri. Untuk mengatasi masalah pemasaran produk pertanian yang dialami oleh petani, maka perlu dipikirkan paradigma baru dalam mengatasi masalah tersebut.
  • Item
    Kelapa Sawit dan Kesejahteraan Petani di Pedesaan Daerah Riau
    (2012-10-22) Syahza, Almasdi
    Pemerintah daerah riau mengembangkan sektor pertanian khususnya sub sektor perkebunan sebagai salah sati alternatif pembangunan ekonomi pedesaan. Komoditif yang dikembangkan adalah kelapa sawit sebagai komoditi utama pembangunan perkebunan kelapa sawit membawa perubahan besar terhadap keadaan masyarakat pedesaan, khususnya masyarakat pendatang(transmigrasi), karena program pembangunan perkebunan kelapa sawit pada awalnya dikaitkan dengan program transmigrasi. Berkembang nya perkebunan kelapa sawit juga merangsang tumbuhnya industri pengolahan yang bahan bakunya dari kelapa sawit. Kondisi ini menyebabkan tingginya mobilitas penduduk di daerah Riau terutama daerah pengembangan perkebunan kelapa sawit.
  • Item
    Kelapa sawit dan multiplier effect nya di pedesaan
    (2012-10-21) Syahza, Almasdi
    Perkembangan Perkebunan di pedesaan telah membuka peluang kerja bagi masyarakat yang mampu untuk menerima peluang tersebut. Dengan adanya perusahaa perkebunan, mata pencaharian masyarakat tempatan tidak lagi terbatas pada sektor primer dalam memenuhi kebutuhan keluarganya, tetapi telah memperluas ruang gerak usahanya pada sektor tertier. Kondisi sebelum pembangunan perkebunan kelapa sawit dengan setelah adanya kegiatan perkebunan pendapatan masyarakat semakin beragam.