Pengaruh Putaran Pengaduk dan Membran Terhadap Unjuk Kerja RDMM pada Pemurnian Sodium Lignosulfonat Berbasis Serbuk Gergaji
dc.contributor.author | Herman, Syamsu | |
dc.date.accessioned | 2014-02-06T04:37:02Z | |
dc.date.available | 2014-02-06T04:37:02Z | |
dc.date.issued | 2014-02-06 | |
dc.description.abstract | Pembuatan SLS dari serbuk gergaji dalam reaktor bertekanan (autoklaf) mengunakan pelarut sodium bisulfit (NaHSO3), masih memiliki kemurnian yang masih rendah (TSS 560 ppm).Usaha untuk meningkatkan kemurnian SLS dilakukan dengan cara melewatkan SLS ini kedalam reaktor RDMM .yang dilengkapi dengan membran TCA.Untuk mengetahui kondisi operasi RDMM yang baik atau optimal, perlu dilakukan penelitian dengan melihat beberapa hal yang mempengaruhi unjuk kerja RDMM tersebut. Salah satunya melihat pengaruh putaran pengaduk dan putaran membran terhadap unjuk kerja RDMM yang dapat dilihat dari fluks permiat yang dihasilkan. Variasi putaran pengaduk dan putaran membran adalah ( 65; 100; 160 rpm) dengan putaran berlawanan arah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi operasi optimal (fluks besar) terjadi pada putaran pengaduk 100 rpm dan putaran membran 100 rpm. | en_US |
dc.description.sponsorship | seminar SNTK TOPI 2012 | en_US |
dc.identifier.issn | 1907-0500 | |
dc.identifier.other | wahyu sari yeni | |
dc.identifier.uri | https://repository.unri.ac.id/handle/123456789/5522 | |
dc.language.iso | en | en_US |
dc.subject | SLS | en_US |
dc.subject | Autoklaf | en_US |
dc.subject | RDMM | en_US |
dc.title | Pengaruh Putaran Pengaduk dan Membran Terhadap Unjuk Kerja RDMM pada Pemurnian Sodium Lignosulfonat Berbasis Serbuk Gergaji | en_US |
dc.type | UR-Proceedings | en_US |
Files
Original bundle
1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
- Name:
- TP-05-Syamsu Herman (252-253).pdf
- Size:
- 302.52 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
- Description:
- cover
License bundle
1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
- Name:
- license.txt
- Size:
- 1.71 KB
- Format:
- Item-specific license agreed upon to submission
- Description: