Kebiasaan Makanan Ikan Geso (Hemibagrus wyckii) Dari Perairan Sungai Kampar Kanan, Riau

dc.contributor.authorAryani, Netti
dc.contributor.authorHasibuan, Saberina
dc.date.accessioned2018-02-12T03:06:31Z
dc.date.available2018-02-12T03:06:31Z
dc.date.issued2018-02-11
dc.description.abstractPenelitian kebiasaan makanan ikan Geso (Hemibagrus wyckii) telah dilakukan pada bulan Februari–April 2015. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui jenis makanan ikan Geso yang dapat digunakan sebagai data dasar untuk melakukan domestikasi. Lokasi pengambilan sampel ikan ditentukan secara purposive sampling yaitu di Sungai Kampar Kanan Kecamatan Tambang, Riau. Sampel ikan dikumpulkan dari nelayan setempat dengan menggunakan alat penangkap pancing sebanyak 30 ekor. Untuk mengetahui kebiasaan makan digunakan metode indeks bagian terbesar (Index of Preponderance). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ikan Geso termasuk jenis ikan carnivore dengan makanan utamanya kepiting (50%), ikan (33 %) dan udang (17 %). Debris merupakan sisa-sisa potongan organ organisme yang dimakan oleh ikan Geso. Dengan diketahui jenis makanan ikan Geso merupakan langkah awal untuk melakukan proses domestikasien_US
dc.description.sponsorshipSeminar Nasonal Tahunan XII Hasil Penelitian Perikanan Dan Kelautan, 08 Agustus 2015en_US
dc.identifier.isbn977-2477-632-71-2
dc.identifier.otherwahyu sari yeni
dc.identifier.urihttp://repository.unri.ac.id:8080/xmlui/handle/123456789/9175
dc.language.isoenen_US
dc.subjectHemibagrus wyckiien_US
dc.subjectKebiasaan makanen_US
dc.subjectSungai Kampar Kananen_US
dc.titleKebiasaan Makanan Ikan Geso (Hemibagrus wyckii) Dari Perairan Sungai Kampar Kanan, Riauen_US
dc.typeArticleen_US

Files

Original bundle
Now showing 1 - 3 of 3
No Thumbnail Available
Name:
cover.pdf
Size:
977.09 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
cover
No Thumbnail Available
Name:
daftar isi.pdf
Size:
2.52 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
daftar isi
No Thumbnail Available
Name:
perosiding jilid II PDF.pdf
Size:
1.78 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
artikel
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: