Motivasi dan Hasil Belajar Kognitif Siswa Terhadap Pembelajaran Fisika Dengan Menggunakan Media Komputer Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD di Kelas X SMAN 1 Bangkinang Barat

No Thumbnail Available

Date

2014-01-23

Journal Title

Journal ISSN

Volume Title

Publisher

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk melihat Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar Kognitif Siswa Dengan Menggunakan Media Komputer Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD di Kelas X SMAN 1 Bangkinang Barat Pada Materi Suhu dan Kalor semester genap tahun pelajaran 2009/2010 yang berjumlah 35 orang. Instrumen pengumpulan data adalah tes Hasil belajar Kognitif yang dilakukan pada akhir pembelajaran, Angket Motivasi sebelum dan sesudah pembelajaran. Data dianalisis menggunakan teknik analisis deskriptif. Hasil penelitian pada aspek kognitif menunjukkan bahwa hasil belajar yang dilihat dari daya serap siswa berada pada kategori amat baik,. Hal yang sama juga terjadi pada peningkatan motivasi dari sebelum proses pembelajaran ke setelah proses pembelajaran pada kategori tinggi dan sangat tinggi. Dengan demikian Penggunaan Media computer melalui penerapan Kooperatif tipe STAD di kelas X3 SMAN 1 Bangkinang Barat pada materi Suhu dan Kalor dapat meninggkat kan motivasi dan hasil belajar kognitif siswa

Description

Keywords

Motivasi, Hasil Belajar Kognitif, Media Komputer dan Model Kooperatif Tipe STAD

Citation